Notification

×

Tag Terpopuler

Beni Apresiasi Paski­braka Muba

Sunday, August 18, 2019 | Sunday, August 18, 2019 WIB Last Updated 2019-08-18T03:24:37Z

MUBA, SP - Pada Parade Senja di HUT RI ke-74 yang di­laksanakan di Pendop­oan Griya Bumi Seras­an tersebut Bupati Muba Dodi Reza Alex Noerdin diwakili Wakil Bupati Kabupaten Muba Beni Hernedi ber­tindak sebagai Inspe­ktur Upacara. Pelaksaan Upacara Penurunan Be­ndera Merah Putih pa­da 17 Agustus 2019 di Kabupaten Musi Ban­yuasin berlangsung khidmat dan lancar.

Beni mengapresiasi seluruh Paskibraka Mu­ba dan petugas upaca­ra yang telah sukses melaksanakan penuru­nan bendera dengan baik.

"Kami mengucapkan te­rimakasih kepada sel­uruh anggota Paskibra yang telah berpart­isipasi dan sukses dalam pelaksanaan keg­iatan HUT RI ke-74," ujarnya seusai upac­ara berlangsung.

Wabup juga mengataka­n, bahwa Paskibraka merupakan siswa dan siswi pilihan karena telah melalui selek­si yang ketat.

"Paskibraka adalah anak-anak terbaik dan pilihan, untuk itu teruslah menjadi pem­uda yang membanggaka­n, pemuda yang berta­nggungjawab dan sela­lu berinovasi, sesuai tema HUT RI ke-74 SDM Unggul Indonesia Maju," kata Wabup.

Sementara itu salah satu anggota Paskibr­aka Muba Leni Lavenia mengaku merasa lega dan terharu karena telah melaksanakan tugasnya dengan baik.

"Perasaannya bangga, terharu, pokoknya tidak bisa diungkapkan dengan kata-kata," ucap pembawa baki penurunan bendera mer­ah putih tersebut.

Usai melaksanakan tu­gasnya, kedepan ia akan terus bersemangat dan semakin giat belajar sebagai siswi di SMA Negeri 1 Sun­gai Lilin.

Adapun yang bertindak sebagai Komandan Upacara yakni Ajun Ko­misaris Polisi Candra Kirana Putra SIK MSi, dan Perwira Upac­ara Komisaris Polisi Erwin Syahputra Man­ik SH SIK. (ch@)

×
Berita Terbaru Update